Pages

Rabu, 01 Oktober 2014

Soal UJI KOMPETENSI



Uji Kompetensi 1.1
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1.     Apakah yang dimaksud dengan dasar negara?
2.    Apakah yang dimaksud dengan pandangan hidup?
3.    Jelaskan kedudukan dan fungsi Pancasila sebagai dasar Negara!
4.    Jelaskan kedudukan dan fungsi Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa!
5.    Jelaskan arti penting pandangan hidup bagi bangsa Indonesia!

Jawaban

1.     Dasar Negara adalah sumber bagi pembentukan konstitusi dalam negara. Atau dapat diartikan Fundamen yang kokoh dan kuat serta bersumber dari pandangan hidup atau falsafah (cerminan dari peradaban, kebudayaan, keluhuran budi dan kepribadian yang tumbuh dalam sejarah perkembangan indonesia) yang diterima oleh seluruh lapisan masyarakat.
2.    Pandangan hidup adalah suatu prinsip atau asas yang mendasari segala jawaban terhadap pertanyaan dasar, untuk apa seseorang hidup.
3.    Pancasila sebagai dasar negara mendasari pasal – pasal dalam UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dan menjadi cita – cita hukum yang dituangkan dalam peraturan perundang – undangan.Berfungsi sebagai petunjuk dalam kehidupan sehari – hari,tanpa petunjuk negara kita akan hancur begitu saja.
4.    Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa dipergunakan sebagai petunjuk dalam kehidupan sehari – hari masyarakat Indonesia baik dari segi sikap maupun perilaku masyarakat Indonesia haruslah selalu dijiwai oleh nilai – nilai luhur pancasila.
5.    Pandangan hidup bagi suatu bangsa merupakan hal yang sangat penting dalam menjaga kelangsungan dan kelestarian bangsa supaya bangsa kita tidak terpecah belah atau hancur.






Uji Kompetensi 1.2
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1.     Jelaskan makna sila dalam Pancasila merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan!
2.    Jelaskan hubungan antar sila dalam Pancasila!
3.    Jalaskan 5 (lima) nilai yang terkandung dalam sila Ketuhanan Yang Maha Esa!
4.    Jelaskan 4 (empat) perwujudan sila Kemanusiaan yang adil dan beradab di lingkungan masyarakat!
5.    Jelaskan 4 (empat) perwujudan sila Persatuan Indonesia di lingkungan sekolah!
Jawaban
1.     Tidak terpisahkan karena Pancasila merupakan satu kesatuan yang utuh dan saling berkaitan. Sila – sila dalam pancasila merupakan rangkaian kesatuan yang bulat sehingga tidak dapat dipisahkan satu sama lain atau tidak dapat dibagi – bagi.
2.    Seluruh sila dari Pancasila tersebut tidak dapat dilaksanakan secara terpisah – pisah. Karena Pancasila merupakan satu – kesatuan yang utuh yang saling berkaitan. Sila – sila dalam Pancasila yang merupakan rangkaian kesatuan yang bulat sehingga tidak dapat dipisah – pisahkan satu sama lain atau tidak dapat dibagi – bagi.
3.    Nilai yang terkandung dalam sila Ketuhanan Yang Maha Esa :
·         Taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab.
·         Hormat dan menghormati serta bekerja sama antara pemeluk agama dan penganut-penganut kepercayaan yang berbeda-beda sehingga terbina kerukunan hidup.
·         Saling menghormati kebebasan menjalankan ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing.
·         Tidak memaksakan suatu agama atau kepercayaannya kepada orang lain.
·         Mempercayai adanya keberadaaan Tuhan sebagai pencipta alam semesta beserta isinya

4.    Perwujudan sila Kemanusiaan yang adil dan beradab di lingkungan masyarakat :
1. Saling menghargai antar sesama masyarakat
2. Tidak mencari perkara yang merugikan bagi masyarakat
3. Menunjukkan perilaku yang baik, sopan, santun di masyarakat
4. Menunjukkan sikap adil dalam suatu forum dalam masyarakat

5.    Perwujudan sila Persatuan Indonesia di lingkungan sekolah :
a. Saling menghargai antar teman
b. Tidak mengejek antar teman
c. Tidak memilih – milih teman
d. Tidak mengadu domba teman
e. Bergaul dengan semua kalangan
f.  Saling tolong menolong atau membantu satu sama lain

2 komentar:

Welcome

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

Rabu, 01 Oktober 2014

Soal UJI KOMPETENSI

Diposting oleh Unknown di 00.30


Uji Kompetensi 1.1
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1.     Apakah yang dimaksud dengan dasar negara?
2.    Apakah yang dimaksud dengan pandangan hidup?
3.    Jelaskan kedudukan dan fungsi Pancasila sebagai dasar Negara!
4.    Jelaskan kedudukan dan fungsi Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa!
5.    Jelaskan arti penting pandangan hidup bagi bangsa Indonesia!

Jawaban

1.     Dasar Negara adalah sumber bagi pembentukan konstitusi dalam negara. Atau dapat diartikan Fundamen yang kokoh dan kuat serta bersumber dari pandangan hidup atau falsafah (cerminan dari peradaban, kebudayaan, keluhuran budi dan kepribadian yang tumbuh dalam sejarah perkembangan indonesia) yang diterima oleh seluruh lapisan masyarakat.
2.    Pandangan hidup adalah suatu prinsip atau asas yang mendasari segala jawaban terhadap pertanyaan dasar, untuk apa seseorang hidup.
3.    Pancasila sebagai dasar negara mendasari pasal – pasal dalam UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dan menjadi cita – cita hukum yang dituangkan dalam peraturan perundang – undangan.Berfungsi sebagai petunjuk dalam kehidupan sehari – hari,tanpa petunjuk negara kita akan hancur begitu saja.
4.    Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa dipergunakan sebagai petunjuk dalam kehidupan sehari – hari masyarakat Indonesia baik dari segi sikap maupun perilaku masyarakat Indonesia haruslah selalu dijiwai oleh nilai – nilai luhur pancasila.
5.    Pandangan hidup bagi suatu bangsa merupakan hal yang sangat penting dalam menjaga kelangsungan dan kelestarian bangsa supaya bangsa kita tidak terpecah belah atau hancur.






Uji Kompetensi 1.2
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1.     Jelaskan makna sila dalam Pancasila merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan!
2.    Jelaskan hubungan antar sila dalam Pancasila!
3.    Jalaskan 5 (lima) nilai yang terkandung dalam sila Ketuhanan Yang Maha Esa!
4.    Jelaskan 4 (empat) perwujudan sila Kemanusiaan yang adil dan beradab di lingkungan masyarakat!
5.    Jelaskan 4 (empat) perwujudan sila Persatuan Indonesia di lingkungan sekolah!
Jawaban
1.     Tidak terpisahkan karena Pancasila merupakan satu kesatuan yang utuh dan saling berkaitan. Sila – sila dalam pancasila merupakan rangkaian kesatuan yang bulat sehingga tidak dapat dipisahkan satu sama lain atau tidak dapat dibagi – bagi.
2.    Seluruh sila dari Pancasila tersebut tidak dapat dilaksanakan secara terpisah – pisah. Karena Pancasila merupakan satu – kesatuan yang utuh yang saling berkaitan. Sila – sila dalam Pancasila yang merupakan rangkaian kesatuan yang bulat sehingga tidak dapat dipisah – pisahkan satu sama lain atau tidak dapat dibagi – bagi.
3.    Nilai yang terkandung dalam sila Ketuhanan Yang Maha Esa :
·         Taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab.
·         Hormat dan menghormati serta bekerja sama antara pemeluk agama dan penganut-penganut kepercayaan yang berbeda-beda sehingga terbina kerukunan hidup.
·         Saling menghormati kebebasan menjalankan ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing.
·         Tidak memaksakan suatu agama atau kepercayaannya kepada orang lain.
·         Mempercayai adanya keberadaaan Tuhan sebagai pencipta alam semesta beserta isinya

4.    Perwujudan sila Kemanusiaan yang adil dan beradab di lingkungan masyarakat :
1. Saling menghargai antar sesama masyarakat
2. Tidak mencari perkara yang merugikan bagi masyarakat
3. Menunjukkan perilaku yang baik, sopan, santun di masyarakat
4. Menunjukkan sikap adil dalam suatu forum dalam masyarakat

5.    Perwujudan sila Persatuan Indonesia di lingkungan sekolah :
a. Saling menghargai antar teman
b. Tidak mengejek antar teman
c. Tidak memilih – milih teman
d. Tidak mengadu domba teman
e. Bergaul dengan semua kalangan
f.  Saling tolong menolong atau membantu satu sama lain

2 komentar on "Soal UJI KOMPETENSI"

Unknown on 27 Agustus 2017 pukul 06.01 mengatakan...

Kok gak ada nomernya ya?

Unknown on 19 Agustus 2018 pukul 04.31 mengatakan...

Serah dia la

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

About Me

MY GREETING

Followers

Popular Posts

 

Blogger news


Blogroll


About